Pengertian Biloks :
Biloks adalah angka yang diberikan kepada atom dalam molekul atau ion yang mencerminkan keadaan oksidasinya. Bila dua atom berikatan, maka atom yang mempunyai keelektronegatifan lebih besar (mempunyai kecenderungan menangkap elektron lebih besar) akan memiliki bilangan oksidasi negatif.
Urutan Keelektronegatifan :
Logam < Hidrogen < Phosfor < Carbon < Sulfur < Iodin < Brom < Clorida < Nitrogen < Oksigen < Ferum
0 Komentar untuk "Biloks dalam REDOKS"